Open Turnamen Sepak Bola Dalam Rangka HUT Kampung Tunggal Warga ke-29

Spread the love

Bintangsatu.com.-Tulang Bawang. Open Turnamen Sepak Bola dalam rangka HUT ke 29 Kampung Tunggal Warga kecamatan Banjar agung yang di ikuti 16 tim sepak bola. Rabu (22/02/2023)

Kegiatan ini di selenggarakan oleh ketua panitia Bapak Kapten Infantri Sutio dan di hadiri Kepala Kampung Munawar Cahyo yang di wakili sekretaris Fytrah Haryono beserta Aparatur Kampung, di hadiri juga oleh Pj Bupati Kabupaten Tulang Bawang yang di wakilkan Kadispora Afrizal Indra Jaya M.H, Ketua DPRD Kabupaten Tulang Bawang Sopi’i, Camat Banjar Agung Sutikno S.IP.M.IP.

Pembukaan Open Turnamen Sepak Bola di laksanakan di Lapangan Kampung Tunggal Warga, setelah acara pembukaan kemudian menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Patriot, acara selanjutnya pembacaan Do’a oleh Bapak Wanto, kemudian di lanjutkan dengan sambutan-sambutan, sambutan yang pertama disampaikan oleh Ketua Panitia atau yang mewakili Mustaqim, sambutan kedua dari Kepala Kampung Tunggal Warga yang di wakili Sektetaris Kampung Bapak Pytrah Haryono, sambutan yang terakhir disampaikan Pj Bupati yang diwakili Kadispora Bapak Afrizal Indra Jaya,MH. Acara selanjutnya yaitu Kick Off (Tendangan Bola Pertama) yang di pimpin langsung oleh ketua DPRD Bapak Sopi’i.

Setelah penendangan bola pertama (kick off) ia mengucapkan dalam awal sebelum dilakukan penendangan oleh Ketua DPRD.
“Kami selaku porkopimda, mengucapkan terimakasih atas dilaksanakannya turnamen bopa kaki ini daoam acara HUT kampung yang ke 29, semofa sukses dan pertandingan berjalan aman serta junjung tinggi sportivitas dalam permainan”. Pesannya.

Kegiatan sampai pada penghujung acara yakni penutup, selanjutnya di lanjutkan dengan di mulainya pertandingan Sepak Bola antar antar kesebelasan, PERSIPURA melawan COBRA dengan score 2 diperolh tim Cobra asal polres Tulang Bawang dan Persipur asal kampung Purwa Jaya memperoleh 1 score.

Selamat ulang tahun Kampung Tunggal Warga yang ke-29, tetaplah jaya dan semakin sejahtera untuk semua warganya. ( Damiri)


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *